Prosess Pemisahan Objek Garis Berdasarkan Jarak
Setelah berkutan kesana kemari akhirnya menemukan cara yang paling cepat untuk memotong garis berdarsarkan jarak.
Banyak cara untuk melakukan hal ini. Misal:
QGis ; Bisa menggunakan v.split.length. Sayangnya banyak parameter/persyaratan yang memusingkan bagi yang masih awam seperti saya. Sehingga processnya tidak sesuai yang di harapkan
Mapinfo : Tidak ada cara otomaris di sini. Harus membuat baris code program sendiri atau menggunkan cara yang cukup repot memanfaatkan tool Map Can >> Nodes >> Segmenting yg kemudian di lanjutkan dengan prosess disaggregate ata split at nodes.
Nah menggunakan ArcGis ada cara praktisnya.
http://www.arcgis.com/home/item.html?id=d5d27ee47330434b9a96b91136a0118f