Menjadi ahli GIS
Untuk
memahami pekerjaan GIS (geographic information system) ada tiga aspek yang kita perlu pahami.
- Data
- Manusia (Pengguna dan pengembang)
- Sistem (hardware dan software)
Kuasai
ketiga hal tersebut, maka Kita menjadi seroang Ahli GIS yang sesunguhnya. Perlu juga pada dasar seorang ahli GIS juga termasuk seorang Geographer. Menguasai
tool-tool GIS tidaklah cukup. Pengetahuan kebumian, analisis keruangan dan
pengalaman dilapangan juga diperlukan untuk mempertajam kemampuan analisa dan
pengolahan data. Banyak sekali informasi diluar sana. Jangan batasi dirimu
dengan sebuah tembok yang kau bangun sendiri. If you never spread your wings you never know how high you can fly.
Belajar itu
berangkat dari dua macam tujuan. Yaitu mempelajari apa yang kau butuhkan dan
mempelajari apa yang kau inginkan. Kita tidak akan tahu bagaimana nantinya
kedua tujuan itu dapat saling berhubungan satu sama lain.
Seorang
Geographer yang mengerti hukum. Kenapa
tidak?
Seorang
Geographer yang mengerti arsitektur. Kenapa
tidak?
Seorang
Geographer yang mengerti desain. Kenapa
tidak?
Seorang
Geographer yang mengerti bisnis. Kenapa
tidak?
Life is a
choice. Those who have many skills also have many choices. (by me)
No comments:
Post a Comment